Visi
Menghasilkan tenaga pendidik di bidang pendidikan Islam Anak Usia Dini yang berakhlakul karimah memiliki kemampuan kompetitif dan professional di tingkat regional, nasional dan internasional”
Misi
- Menyelenggarakan Pendidikan Islam Anak Usia Dini yang berbasis IT untuk menghasilkan tenaga Profesional berdaya saing, berkepribadian Islam dan berwawasan transdisipliner.
- Melaksanakan penelitian yang inovatif di bidang pendidikan serta terpublikasi secara Internasional
- Melakuakan pengabdian Masyarakat dibidang Pendidikan Yang kreatif berbasis pada pemberdayaan dan pencerahan religiusitas masyarakat.
- Menyelenggarakan tata kelola kelembagaan Program Studi Pendidikan Islam Anak Usia Dini yang Profesional, Transparan dan Akuntabel.
- Membangun kerjasama bidang pendidikan antar Perguruan Tinggi, Alumni dan lembaga-lembaga terkait di tingkat Regional, Nasional, dan Internasional
Tujuan
- Mewujudkan Pendidikan Islam Anak Usia Dini yang berbasis IT untuk menghasilkan tenaga Profesional berdaya saing, berkepribadian Islami dan berwawasan Transdisipliner
- Menghasilkan Penelitian yang Inovatif di Bidang Pendidikan serta terpublikasi secara Internasional.
- Mewujudkan pengabdian Masyarakat dibidang Pendidikan Yang kreatif berbasis pada pemberdayaan dan pencerahan religiusitas masyarakat.
- Mewujudkan tata kelola kelembagaan Program Studi Pendidikan Islam Anak Usia Dini yang Profesional, Transparan dan Akuntabel.
- Memperluas kerjasama bidang pendidikan antar Perguruan Tinggi, Alumni dan lembaga-lembaga terkait di tingkat Regional, Nasional dan International.